• Berita
  • Pandangan
  • Inspirasi
  • Kajian
  • Perkaderan
  • Sastra
  • Khutbah
  • Resensi
  • Kirim Tulisan
  • Berita
  • Pandangan
  • Inspirasi
  • Kajian
  • Perkaderan
  • Sastra
  • Khutbah
  • Resensi
  • Kirim Tulisan

Pak Pace: Mencubit Pemimpin Bermental Ayam Bertelur

Muh Alfian Dj Ahad, 28-5-2023 | - Dilihat: 209

banner

Oleh: Muh Alfian Dj

Maman dan Mamad duduk santai sambil selonjoran di Gazebo rumah Pak Pace, kedatangan keduanya lebih cepat 30 puluh menit dari rencana semula, keduanya baru saja pulang dari meeting bulanan perusahaan tempat mareka magang.

Tak lama berselang Pak Pace pun datang, setelah berberes dan mengganti pakaian Pak Pace pun menghampiri dua orang sahabat tersebut, setelah sebelumnya telah disapa dari kejauhan.

Pak Pace bertanya pada keduanya, apa mareka sudah makan siang.., keduanya saling berpandangan lalu Mamad angkat suara.. tadi di acara meeting bulanan kami tidak jadi makan Pak.. Maman ajak pulang duluan katanya dak selera, terlebih setelah mendengar sambutan sambutan para direksi perusahaan.

Pak Pace balik bertanya.. “memang kenapa, apa yang membuat kalian berdua jadi sebel dan mangkel....,” “harusnya meeting bulanan jadi ajang silaturahmi dan saling melepas segala ganjalan yang ada di hati masing masing,  memang kenapa....”

“Sebaiknya kita makan dulu, tadi pagi saya masak gulai ikan patin Tempoyak (Tempoyak adalah durian yang difermentasi bersama garam. Dikenal sebagai bumbu rempah khas, cocok untuk berbagai hidangan masakan termasuk gulai ikan patin).” Pak Pace menuju meja makan yang diikuti oleh Maman dan Mamad dibelakangnya. harum semerbak masakan gulai ikan patin semakin menggugah selera keduanya untuk segera menyantap aneka hidangan yang tersaji di atas meja.

Setelah selesai menyantap jamuan Pak Pace, mareka kembali duduk santai di Gazebo kecil yang ada di tepian rumah Pak Pace.., Mamad kembali menceritakan kekesalannya saat mengikuti acara meeting bulanan perusahaan tempat dia dan Maman Magang.

Mamad menceritakan kekesalannya pada Direksi perusahaan yang congkak dan angkuh kala menceritakan apa yang telah mareka lakukan selama beberapa tahun ini, padahal banyak pegawai yang menyatakan apa yang disombongkan hanya bualan semata, para pegawai juga mengungkapkan bahwa sudah hampir tiga tahun ini mareka belum merasakan kenaikan gaji.

Setelah mendengar ungkapan kekesalan dua orang mantan mahasiswanya, Pak Pace pun menenangkan keduanya.“kalian kan baru saja bekerja atau lebih tepatnya magang, jadi tidak mengherankan kalau kalian berdua kaget melihat fenomena seperti itu, kedepan kalian akan menjumpai pimpinan yang lebih unik dari itu.”

Pak Pace menghela nafas lalu berkata “ “memang apa yang membuat kalian tak enak makan dan tak nyeyak tidur hingga kentutpun enggan untuk dikeluarkan“, sudahlah tak usah terlalu dipikir... menjadi pimpinan itu kan tak abadi”, “Presiden aja maksimal 2 Periode,” “kan tidak mungkin akan abadi pada jabatan tersebut,” “jadi tak usah terlalu diambil pusing “

Setelah mendengar apa yang dialami Mamad dan Maman, Pak Pace mulai mencoba menenangkan mareka dengan ilustrasi tamsil sederhana terkait dengan mental yang kadang dipunyai seorang pemimpin, “apa yang saya sampaikan tidak ada dalam buku apalagi masuk dalam teori managemen atau terdata sebagai tipikal pemimpin,” “ini hanya reka reka saya agar kalian bisa mudah memahami” tegas Pak Pace.

Kalau boleh diibaratkan, pertama mental pimpinan bisa diambil dari ikan salmon, Ikan salmon adalah ikan yang hidup  di dalam lautan Pasifik dan menetas di air tawar. Bertelur di sungai, kemudian anak anaknya berpindah ke laut lepas, pada saatnya akan mengerahkan seluruh tenanganya untuk bertelur dengan cara bermigrasi kembali ke tempat dimana mareka ditetaskan, salmon bisa tidak makan sama sekali hal itu lah yang menyebabkan banyak salmon mati setelah bertelur di sungai.

Salmon harus berjuang melawan arus sungai sejauh ribuan kilometer, sepanjang perjalanan salmon akan kehilangan sepertiga dari berat badan tubuhnya, salmon mampu mengarungi arus sungai lebih dari 1400 kilometer serta mendaki hinga 2.100 meter dari laut menuju ketempat asal  dilahirkan, dalam perjalanannya salmon membawa serta banyak mineral laut yang ada ditubuhnya ke daratan, apa yang dibawa salmon berdampak baik pada keseimbangan alam.

Mental ikan salmon bila diaplikasikan pada sikap dan mental pemimpin adalah mental kesederhanaan dan keikhlasan, dimana cermin seorang pemimpin yang tidak mau menampakan apa yang telah mareka lakukan, pemimpin yang secara tulus  mempersiapkan regenerasi dimasa mendatang dengan penuh persiapan dan perjuangan, disamping itu salmon juga tidak egois bahkan sampai akhir pengabdiannya masih terus membawa kemanfaatan bagi sekelilingnya.

Tipikal mental pimpinan kedua, bisa kita lihat dari ikan sturgeon, ikan yang memiliki telur dengan harga selangit, ikan ini bisa dimakan dari daging hingga telurnya, kaviar sturgeon yang dihasilkan hanya dijual direstoran mewah, harga kaviar bisa mencapai 14 juta  untuk satu kilonya.

Ikan sturgeon punya kemiripan dengan Salmon, lahir di sungai lalu pergi ke laut kemudian kembali ke sungai untuk bertelur, hal ini juga berlaku pada sebagian spiceis sturgeon, perbedaanya sturgeon, berumur panjang dan dapat hidup dari 50 hingga 100 tahun sedangkan salmon akan mati setelah bertelur.

Menyimak mental  salmon dan sturgeon kedua ikan ini sama sama mempunyai keunikan dalam berkembang biak, serta sama sama mempunyai nilai ekonomis dan kemanfaatan, akan tetapi ikan ini tak pernah menyuarakan apa yang mareka berikan pada alam.

kini kita ulas keunikan ketiga pimpinan bermental ayam bertelur, Mamad dan Mamat saling bertatapan, apa hubungannya cerita yang mareka keluhkan tadi dengan ikan salmon, ikan sturgeon bahkan kini dengan ayam bertelur.

Pak Pace bertanya “kalian pernah memperhatikan ayam ketika bertelur “iya pernah Pak, ucap Maman yang diikuti Mamad” “apa yang bisa kalian ceritakan tanya Pak Pace“ “Ayam betina kalau bertelur atau mau bertelur terus berkokok. koar koarnya harus diketahui orang sekampung, kadang malah membuat kita terganggu pak“ “padahal cuma bertelur satu butir “

Pak Pace tersipu.., “itu yang ingin saya sampaikan pada kalian “ “berbeda dengan dua ikan tadi” Ayam yang mau bertelur selalu menampakkan pada semua orang kalau dia telah bertelur, seakan akan ingin mengatakan... hai....hai.....ingat ya.....liat ya.....aku sudah bertelur....,

Mamad dan Maman semakin bingung, apa yang dimaksud Pak Pace..” “kami belum paham pak” apa korelasinya cerita kami saat meeting bulanan tadi terkait direksi yang menyombongkan diri tentang apa yang telah mareka buat dengan koar koar bak ayam bertelur “.

Kalian ini kurang piknik.....” koar koar direksi terkait cerita keberhasilan mareka terkait sesuatu tak ubahnya seperti mental ayam bertelur, yang selalu ingin diakui apa yang telah mareka lakukan, padahal dia tidak sadar kalau seandainya apa yang mareka lakukan tidak lah ada apa apanya dengan apa yang telah dilakukan oleh orang lain.

Pak Pace menancapkan tangan kanannya dipinggang dan sedikit mendoyongkan pinggulnya, lalu berkata “ya kira kira begitulah.., kalian masih ingat apa yang pernah digelorakan oleh Raja Louis XIV yang menyatakan L’etat C’est Moi, negara adalah aku.

Perkataan L’etat C’est Moi merupakan simbol yang memusatkan kekuasaan pada seorang pimpinan tertingi, bila dikaitkan dengan cerita kalian tadi saya hanya ingin berpesan pada kalian berdua tegas Pak Pace.

“Bila kalian jadi pimpinan perusahaan janganlah kalian urus perusahaan seenak hati kalian”, “setiap keputusan dan kibijakan yang kalian buat harus berdasar kemaslahatan”

“jangan kalian meng aku aku keberhasilan perusahaan, seakan perusahaan tidak jalan bila tidak kalian urus”.

Pak Pace meneruskan nasehatnya  “jangan pernah kalian merasa sebagai orang paling hebat dan bisa menentukan segalanya secara sepihak” “Aset perusahaan bukan aset yang diturunkan/ warisan dari orang tua kalian, jangan pernah merasa paling memiliki atau ingin menguasai.

Mamad dan Maman makin menunduk dan terus mendengarkan secara seksama apa yang dikatakan Pak Pace, “Pak kalau nanti kami jadi pimpinan boleh tidak kami menikmati fasilitas perusahaan”. Pak Pace ganti bertanya “ maksudnya “ ?

“ Ya menikmati pak...” tegas Maman......, Ah.. kalian ini belum jadi pimpinan saja sudah bermimpi ucap Pak Pace, “yang penting kalau jadi pimpinan jangan bermental seperti ayam bertelur” bertelur cuma satu butir saja, koar koar tanpa henti, inginnya semua orang tahu serta minta diakui atas jasanya.

“Jadilah diri kalian sendiri, jadi pimpinan tidak lah abadi,.. ingat banyak pendahulu perusahaan yang tidak pernah minta dihormati....” “Kalian belum jadi pimpinan aja maunya dilayani. pimpinan harus melayani bukan dilayani, pimpinan harus tahan disakiti tidak menyakiti.”

Bergurulah pada tulusnya ikan salmon dan ikan sturgeon, sekali lagi jangan tiru mentalnya ayam bertelur”.

 Tak terasa obrolan kami terhenti oleh lantunan azan magrib, sebelum mengakhiri obrolan Pak Pace bertanya sambil sedikit berbisik “ apa pimpinan di tempat kalian magang ada fasilitas antar jemput” “atau ada diantara pimpinan yang mengakuisisi kunci mobil perusahaan terasa milik pribadi”. he he... he.....

Jadilah diri kalian....,sekali lagi jauhkan diri kalian dari mental ayam bertelur, kalau itu tetap kalian lakukan kelas kalian tak ubahnya bak ayam sayur yang tenggelam dalam panasnya kuah pujian.

 

 

Tags
86 Komentar
banner

2023-05-28 08:04:15

MUMUS

Pesan Pak Pace "ingat banyak pendahulu perusahaan yang tidak pernah minta dihormati"

banner

2024-11-29 03:25:28

Tetznz

プレドニン通販 安全 - ドキシサイクリンの飲み方と効果 アキュテイン は通販での購

banner

2024-12-01 10:00:48

Mysaaq

eriacta well - zenegra online brush forzest grant

banner

2024-12-06 21:39:38

Yzdvgh

buy indinavir medication - purchase diclofenac gel cheap order diclofenac gel

banner

2024-12-09 23:10:38

Yiivtc

valif online intent - how to buy sinemet buy sinemet for sale

banner

2024-12-12 21:38:49

Ejjqyb

provigil 100mg generic - order combivir online cheap epivir ca

banner

2024-12-18 01:01:17

Tuwohu

ivermectin us - buy carbamazepine generic tegretol tablet

banner

2024-12-18 20:14:35

Clrgjn

order promethazine 25mg online cheap - promethazine pill order lincocin 500 mg generic

banner

2024-12-30 18:48:31

Rzprcf

order prednisone 20mg sale - deltasone uk captopril 25 mg price

banner

2025-01-04 04:38:20

Jvakmk

buy deltasone 5mg pills - order nateglinide 120mg generic order captopril 25mg pills

banner

2025-01-13 11:57:36

Fccgjz

buy absorica without prescription - order linezolid 600mg sale order generic linezolid 600 mg

banner

2025-01-14 02:35:19

Jetjsy

oral amoxil - buy combivent 100 mcg generic buy combivent 100mcg sale

banner

2025-01-26 20:15:13

Ziictx

order azithromycin 500mg for sale - tindamax 300mg tablet bystolic over the counter

banner

2025-01-29 21:10:08

Pndpeh

buy prednisolone 10mg for sale - buy progesterone online prometrium 100mg uk

banner

2025-02-08 04:59:17

Qczkwi

buy lasix 40mg pill - order betnovate 20gm creams3 order betnovate 20 gm generic

banner

2025-02-12 22:08:05

Qplise

order acticlate sale - vibra-tabs online order glucotrol 10mg online cheap

banner

2025-02-19 12:57:46

canadian pharmaceuticals online

overseas pharmacy https://firstcanadianpharmacies.com/ pharmacy drug store online no rx

banner

2025-02-21 07:26:09

Pwywhd

brand augmentin 625mg - order cymbalta 40mg sale buy cheap generic duloxetine

banner

2025-02-21 16:20:38

viagra generique

generic viagra walmart https://allviagraed.com/ generic viagra

banner

2025-02-22 16:59:31

rx prices

prescription drugs without doctor https://firstcanadianpharmacies.com/ legitimate canadian pharmacies online

banner

2025-02-22 22:29:27

canadian pharmacies shipping to usa

compare medication prices https://canadianpharmacypoint.com/ drugs canada

banner

2025-02-22 23:30:03

sildenafil 100 mg tablet

over the counter viagra substitute walgreens https://viagramedix.com/ viagra without a doctor prescription

banner

2025-02-23 06:09:17

Usfvcr

cheap semaglutide - periactin tablet cyproheptadine 4mg for sale

banner

2025-02-24 02:00:35

online prescriptions canada without

canadian online pharmacies https://canadianpharmacygreen.com/ best online pharmacy no prescription

banner

2025-02-25 18:41:45

canadian pharmacy no presciption

no prescription pharmacies https://canadianpharmacypure.com/ certified canadian pharmacies

banner

2025-02-26 20:27:48

Skwyof

buy tizanidine for sale - purchase tizanidine pill microzide 25mg cost

banner

2025-03-02 17:06:17

best mexican online pharmacies

mexican border pharmacies https://canadianpharmacypure.com/ canada pharmacy online

banner

2025-03-02 21:38:26

Ergnso

cheap sildenafil for sale - order tadalafil 40mg for sale buy tadalafil 10mg generic

banner

2025-03-03 02:52:42

Cvsbaz

real cialis fast shipping - cialis 20mg over the counter usa viagra sales

banner

2025-03-04 05:38:21

no prescription needed canadian pharmacy

canadian pharmacy review https://canadianpharmacyleaf.com/ canadian internet pharmacy

banner

2025-03-06 18:04:34

viagra cialis levitra

online pharmacy cialis https://tadalafilmax.com/ generic cialis online

banner

2025-03-10 14:27:27

Sqvjty

order cenforce - cenforce canada order glucophage 500mg generic

banner

2025-03-10 18:30:39

sildenafil en ligne

cost of sildenafil https://sildenafilsaver.com/ sildenafil cost

banner

2025-03-20 01:29:10

Zhlrye

brand omeprazole 20mg - buy atenolol medication order atenolol

banner

2025-03-25 20:19:05

Ecsbft

methylprednisolone 8mg tablets - methylprednisolone 8 mg otc buy aristocort generic

banner

2025-03-27 04:45:50

Qdrybv

buy clarinex sale - dapoxetine uk brand priligy 30mg

banner

2025-03-29 22:06:19

Udgzbs

cheap misoprostol - brand diltiazem 180mg buy generic diltiazem

banner

2025-04-04 17:40:54

Sqnbpv

acyclovir 400mg tablet - order crestor 10mg sale purchase crestor pills

banner

2025-04-05 16:51:21

online canadian pharcharmy

canada pharmacy online canada pharmacies https://supercanadianpharmacy.com/ thecanadianpharmacy com

banner

2025-04-06 04:12:51

get canadian drugs

canadiandrugstore.com https://supercanadianpharmacy.com/ order prescription medicine online without prescription

banner

2025-04-06 18:02:26

Atbfyv

order motilium online cheap - cyclobenzaprine 15mg sale cyclobenzaprine 15mg oral

banner

2025-04-09 15:27:06

canadian pharmaceuticals for usa sales

buy prescription drugs canada https://supercanadianpharmacy.com/ drugs from canada without prescription

banner

2025-04-14 08:47:27

Fmjgsp

motilium where to buy - buy cheap domperidone flexeril 15mg drug

banner

2025-04-15 05:12:33

Vsznsz

buy propranolol - buy generic clopidogrel over the counter methotrexate 10mg tablet

banner

2025-04-18 23:19:44

Aegmcf

purchase medex generic - reglan 10mg cost cost cozaar

banner

2025-04-22 07:19:51

Pnjhcg

buy nexium no prescription - purchase nexium sale imitrex for sale online

banner

2025-04-22 17:04:53

Qrwxvq

buy levaquin sale - ranitidine uk ranitidine over the counter

banner

2025-04-28 20:51:29

Ieitxj

order mobic 15mg generic - order tamsulosin 0.2mg for sale order tamsulosin 0.4mg without prescription

banner

2025-05-07 22:05:24

side effects of sildenafil

sildenafil tab https://erectcare.com/ viagra doses 200 mg

banner

2025-05-15 20:18:00

Qyftwu

buy ondansetron generic - spironolactone price brand zocor

banner

2025-05-16 06:41:06

Inetly

valacyclovir online - buy proscar 1mg sale fluconazole order

banner

2025-05-31 03:29:05

k1x5y

order modafinil generic brand provigil 200mg order modafinil pills provigil 100mg pill purchase modafinil pill order provigil 200mg online provigil sale

banner

2025-06-04 20:10:12

BrianKen

Этот увлекательный информационный материал подарит вам массу новых знаний и ярких эмоций. Мы собрали для вас интересные факты и сведения, которые обогатят ваш опыт. Откройте для себя увлекательный мир информации и насладитесь процессом изучения! Разобраться лучше - https://nakroklinikatest.ru/

banner

2025-06-06 16:45:41

kskam

clomiphene order where can i buy generic clomid tablets can i get cheap clomid no prescription clomid medication effects buy clomid pill where to buy generic clomiphene price can i purchase clomid for sale

banner

2025-06-08 23:38:54

order cialis online pharmacy

With thanks. Loads of expertise!

banner

2025-06-09 09:28:16

afgan pills cialis index

Thanks on sharing. It’s outstrip quality.

banner

2025-06-11 03:41:27

does flagyl treat e coli

More posts like this would add up to the online space more useful.

banner

2025-06-12 18:18:40

bbhyz

purchase azithromycin online cheap - order tetracycline 500mg pill metronidazole order

banner

2025-06-13 02:01:21

0gubz

buy zithromax 500mg for sale - cheap ofloxacin 400mg buy flagyl 400mg pills

banner

2025-06-14 05:58:27

lpijc

where to buy rybelsus without a prescription - cheap semaglutide cheap cyproheptadine 4mg

banner

2025-06-14 13:38:51

rktws

semaglutide ca - order rybelsus online purchase periactin online cheap

banner

2025-06-16 05:57:04

6074z

domperidone brand - sumycin for sale buy flexeril 15mg online cheap

banner

2025-06-16 13:13:09

s01i0

purchase motilium without prescription - domperidone 10mg for sale purchase cyclobenzaprine generic

banner

2025-06-18 00:22:43

rcoev

buy inderal pills for sale - buy methotrexate 2.5mg pill order methotrexate 5mg online

banner

2025-06-18 11:33:10

a5uv1

buy generic inderal - order methotrexate 5mg generic methotrexate uk

banner

2025-06-20 20:12:49

s8e4v

amoxil pill - order amoxicillin pills purchase ipratropium generic

banner

2025-06-21 09:13:43

1vlze

amoxicillin us - how to get amoxil without a prescription buy combivent 100mcg online cheap

banner

2025-06-23 00:19:31

r9zop

zithromax 500mg for sale - nebivolol 20mg price order nebivolol generic

banner

2025-06-23 12:23:22

geihk

zithromax cost - order nebivolol pills buy nebivolol online

banner

2025-06-25 03:15:11

yjmi9

augmentin brand - https://atbioinfo.com/ buy ampicillin pills for sale

banner

2025-06-25 12:23:39

gz9c9

buy augmentin for sale - atbioinfo buy ampicillin generic

banner

2025-06-25 17:23:34

international pharmacy

canadian medications https://canadianpharmacyserve.com/ canada online pharmacies

banner

2025-06-26 19:58:29

2luzr

order esomeprazole 20mg capsules - https://anexamate.com/ buy nexium 20mg generic

banner

2025-06-27 05:18:07

eupzh

nexium online - nexium to us buy nexium 40mg for sale

banner

2025-06-27 16:22:15

canadian pharmacies without an rx

legal canadian pharmacy online https://procanadianpharmacy.com/ cheap meds no prescription

banner

2025-06-28 06:40:33

8brge

order medex online cheap - https://coumamide.com/ losartan 25mg tablet

banner

2025-06-28 15:17:26

whlg3

coumadin 5mg for sale - coumamide cozaar 50mg pills

banner

2025-06-30 04:00:52

3n0n7

order meloxicam - swelling buy meloxicam 15mg pill

banner

2025-06-30 12:32:03

jioxk

generic mobic 15mg - swelling mobic 15mg usa

banner

2025-07-01 17:56:21

top rated canadian online pharmacy

canadapharmacy.com https://canadianpharmacyserve.com/ canada drugs online

banner

2025-07-02 02:35:26

9hfhb

purchase deltasone pills - https://apreplson.com/ prednisone 5mg usa

banner

2025-07-02 10:31:33

6maom

deltasone cheap - https://apreplson.com/ deltasone 40mg tablet

banner

2025-07-03 05:55:27

exwkc

ed pills online - fastedtotake buy erection pills

banner

2025-07-03 13:47:38

2dlka

gnc ed pills - https://fastedtotake.com/ buy ed meds

banner

2025-07-04 17:22:27

xx8fe

cheap amoxil without prescription - order amoxicillin how to buy amoxil

banner

2025-07-05 01:13:43

b6z02

buy amoxicillin tablets - comba moxi generic amoxicillin

Tinggalkan Pesan

- Artikel Terpuler -

Cinta Tiada Bertepi
Erik Tauvani Somae
Rabu, 24-5-2023
thumb
Nyala Muhammadiyah Hingga Akhir Hayat
Erik Tauvani Somae
Ahad, 29-5-2022
thumb
Kerja Sama Militer Indonesia dan Malaysia
Iqbal Suliansyah
Selasa, 27-12-2022
thumb
Saat Mata Buya Berkaca-kaca
Erik Tauvani Somae
Ahad, 19-12-2021
thumb
Perundungan dan Pelecehan: Fenomena yang Mengancam Generasi
Hanifatun Jamil
Sabtu, 26-10-2024
thumb
Cinta, Patah Hati, dan Jalaluddin Rumi
Muhammad Iqbal Kholidin
Ahad, 15-5-2022
thumb
Percakapan Terakhir dengan Buya Syafii
Sidiq Wahyu Oktavianto
Sabtu, 28-5-2022
thumb
Buya Syafii, Kampung Halaman, dan Muhammadiyah
Erik Tauvani Somae
Senin, 16-5-2022
thumb
Purnawirawan dan Pilpres 2024
Iqbal Suliansyah
Sabtu, 14-10-2023
thumb
Pengalaman Seorang Anak Panah
Ahmad Syafii Maarif
Ahad, 21-11-2021
thumb
Kekerasan Seksual Menjadi Cambuk bagi Semua
Nizar Habibunnizar
Kamis, 6-1-2022
thumb
Jumaldi Alfi: Kopi dan Seni
Iqbal Suliansyah
Senin, 3-2-2025
thumb
Lihat Semua Artikel....

Pak Pace: Mencubit Pemimpin Bermental Ayam Bertelur

Muh Alfian Dj Ahad, 28-5-2023 | - Dilihat: 209

banner

Oleh: Muh Alfian Dj

Maman dan Mamad duduk santai sambil selonjoran di Gazebo rumah Pak Pace, kedatangan keduanya lebih cepat 30 puluh menit dari rencana semula, keduanya baru saja pulang dari meeting bulanan perusahaan tempat mareka magang.

Tak lama berselang Pak Pace pun datang, setelah berberes dan mengganti pakaian Pak Pace pun menghampiri dua orang sahabat tersebut, setelah sebelumnya telah disapa dari kejauhan.

Pak Pace bertanya pada keduanya, apa mareka sudah makan siang.., keduanya saling berpandangan lalu Mamad angkat suara.. tadi di acara meeting bulanan kami tidak jadi makan Pak.. Maman ajak pulang duluan katanya dak selera, terlebih setelah mendengar sambutan sambutan para direksi perusahaan.

Pak Pace balik bertanya.. “memang kenapa, apa yang membuat kalian berdua jadi sebel dan mangkel....,” “harusnya meeting bulanan jadi ajang silaturahmi dan saling melepas segala ganjalan yang ada di hati masing masing,  memang kenapa....”

“Sebaiknya kita makan dulu, tadi pagi saya masak gulai ikan patin Tempoyak (Tempoyak adalah durian yang difermentasi bersama garam. Dikenal sebagai bumbu rempah khas, cocok untuk berbagai hidangan masakan termasuk gulai ikan patin).” Pak Pace menuju meja makan yang diikuti oleh Maman dan Mamad dibelakangnya. harum semerbak masakan gulai ikan patin semakin menggugah selera keduanya untuk segera menyantap aneka hidangan yang tersaji di atas meja.

Setelah selesai menyantap jamuan Pak Pace, mareka kembali duduk santai di Gazebo kecil yang ada di tepian rumah Pak Pace.., Mamad kembali menceritakan kekesalannya saat mengikuti acara meeting bulanan perusahaan tempat dia dan Maman Magang.

Mamad menceritakan kekesalannya pada Direksi perusahaan yang congkak dan angkuh kala menceritakan apa yang telah mareka lakukan selama beberapa tahun ini, padahal banyak pegawai yang menyatakan apa yang disombongkan hanya bualan semata, para pegawai juga mengungkapkan bahwa sudah hampir tiga tahun ini mareka belum merasakan kenaikan gaji.

Setelah mendengar ungkapan kekesalan dua orang mantan mahasiswanya, Pak Pace pun menenangkan keduanya.“kalian kan baru saja bekerja atau lebih tepatnya magang, jadi tidak mengherankan kalau kalian berdua kaget melihat fenomena seperti itu, kedepan kalian akan menjumpai pimpinan yang lebih unik dari itu.”

Pak Pace menghela nafas lalu berkata “ “memang apa yang membuat kalian tak enak makan dan tak nyeyak tidur hingga kentutpun enggan untuk dikeluarkan“, sudahlah tak usah terlalu dipikir... menjadi pimpinan itu kan tak abadi”, “Presiden aja maksimal 2 Periode,” “kan tidak mungkin akan abadi pada jabatan tersebut,” “jadi tak usah terlalu diambil pusing “

Setelah mendengar apa yang dialami Mamad dan Maman, Pak Pace mulai mencoba menenangkan mareka dengan ilustrasi tamsil sederhana terkait dengan mental yang kadang dipunyai seorang pemimpin, “apa yang saya sampaikan tidak ada dalam buku apalagi masuk dalam teori managemen atau terdata sebagai tipikal pemimpin,” “ini hanya reka reka saya agar kalian bisa mudah memahami” tegas Pak Pace.

Kalau boleh diibaratkan, pertama mental pimpinan bisa diambil dari ikan salmon, Ikan salmon adalah ikan yang hidup  di dalam lautan Pasifik dan menetas di air tawar. Bertelur di sungai, kemudian anak anaknya berpindah ke laut lepas, pada saatnya akan mengerahkan seluruh tenanganya untuk bertelur dengan cara bermigrasi kembali ke tempat dimana mareka ditetaskan, salmon bisa tidak makan sama sekali hal itu lah yang menyebabkan banyak salmon mati setelah bertelur di sungai.

Salmon harus berjuang melawan arus sungai sejauh ribuan kilometer, sepanjang perjalanan salmon akan kehilangan sepertiga dari berat badan tubuhnya, salmon mampu mengarungi arus sungai lebih dari 1400 kilometer serta mendaki hinga 2.100 meter dari laut menuju ketempat asal  dilahirkan, dalam perjalanannya salmon membawa serta banyak mineral laut yang ada ditubuhnya ke daratan, apa yang dibawa salmon berdampak baik pada keseimbangan alam.

Mental ikan salmon bila diaplikasikan pada sikap dan mental pemimpin adalah mental kesederhanaan dan keikhlasan, dimana cermin seorang pemimpin yang tidak mau menampakan apa yang telah mareka lakukan, pemimpin yang secara tulus  mempersiapkan regenerasi dimasa mendatang dengan penuh persiapan dan perjuangan, disamping itu salmon juga tidak egois bahkan sampai akhir pengabdiannya masih terus membawa kemanfaatan bagi sekelilingnya.

Tipikal mental pimpinan kedua, bisa kita lihat dari ikan sturgeon, ikan yang memiliki telur dengan harga selangit, ikan ini bisa dimakan dari daging hingga telurnya, kaviar sturgeon yang dihasilkan hanya dijual direstoran mewah, harga kaviar bisa mencapai 14 juta  untuk satu kilonya.

Ikan sturgeon punya kemiripan dengan Salmon, lahir di sungai lalu pergi ke laut kemudian kembali ke sungai untuk bertelur, hal ini juga berlaku pada sebagian spiceis sturgeon, perbedaanya sturgeon, berumur panjang dan dapat hidup dari 50 hingga 100 tahun sedangkan salmon akan mati setelah bertelur.

Menyimak mental  salmon dan sturgeon kedua ikan ini sama sama mempunyai keunikan dalam berkembang biak, serta sama sama mempunyai nilai ekonomis dan kemanfaatan, akan tetapi ikan ini tak pernah menyuarakan apa yang mareka berikan pada alam.

kini kita ulas keunikan ketiga pimpinan bermental ayam bertelur, Mamad dan Mamat saling bertatapan, apa hubungannya cerita yang mareka keluhkan tadi dengan ikan salmon, ikan sturgeon bahkan kini dengan ayam bertelur.

Pak Pace bertanya “kalian pernah memperhatikan ayam ketika bertelur “iya pernah Pak, ucap Maman yang diikuti Mamad” “apa yang bisa kalian ceritakan tanya Pak Pace“ “Ayam betina kalau bertelur atau mau bertelur terus berkokok. koar koarnya harus diketahui orang sekampung, kadang malah membuat kita terganggu pak“ “padahal cuma bertelur satu butir “

Pak Pace tersipu.., “itu yang ingin saya sampaikan pada kalian “ “berbeda dengan dua ikan tadi” Ayam yang mau bertelur selalu menampakkan pada semua orang kalau dia telah bertelur, seakan akan ingin mengatakan... hai....hai.....ingat ya.....liat ya.....aku sudah bertelur....,

Mamad dan Maman semakin bingung, apa yang dimaksud Pak Pace..” “kami belum paham pak” apa korelasinya cerita kami saat meeting bulanan tadi terkait direksi yang menyombongkan diri tentang apa yang telah mareka buat dengan koar koar bak ayam bertelur “.

Kalian ini kurang piknik.....” koar koar direksi terkait cerita keberhasilan mareka terkait sesuatu tak ubahnya seperti mental ayam bertelur, yang selalu ingin diakui apa yang telah mareka lakukan, padahal dia tidak sadar kalau seandainya apa yang mareka lakukan tidak lah ada apa apanya dengan apa yang telah dilakukan oleh orang lain.

Pak Pace menancapkan tangan kanannya dipinggang dan sedikit mendoyongkan pinggulnya, lalu berkata “ya kira kira begitulah.., kalian masih ingat apa yang pernah digelorakan oleh Raja Louis XIV yang menyatakan L’etat C’est Moi, negara adalah aku.

Perkataan L’etat C’est Moi merupakan simbol yang memusatkan kekuasaan pada seorang pimpinan tertingi, bila dikaitkan dengan cerita kalian tadi saya hanya ingin berpesan pada kalian berdua tegas Pak Pace.

“Bila kalian jadi pimpinan perusahaan janganlah kalian urus perusahaan seenak hati kalian”, “setiap keputusan dan kibijakan yang kalian buat harus berdasar kemaslahatan”

“jangan kalian meng aku aku keberhasilan perusahaan, seakan perusahaan tidak jalan bila tidak kalian urus”.

Pak Pace meneruskan nasehatnya  “jangan pernah kalian merasa sebagai orang paling hebat dan bisa menentukan segalanya secara sepihak” “Aset perusahaan bukan aset yang diturunkan/ warisan dari orang tua kalian, jangan pernah merasa paling memiliki atau ingin menguasai.

Mamad dan Maman makin menunduk dan terus mendengarkan secara seksama apa yang dikatakan Pak Pace, “Pak kalau nanti kami jadi pimpinan boleh tidak kami menikmati fasilitas perusahaan”. Pak Pace ganti bertanya “ maksudnya “ ?

“ Ya menikmati pak...” tegas Maman......, Ah.. kalian ini belum jadi pimpinan saja sudah bermimpi ucap Pak Pace, “yang penting kalau jadi pimpinan jangan bermental seperti ayam bertelur” bertelur cuma satu butir saja, koar koar tanpa henti, inginnya semua orang tahu serta minta diakui atas jasanya.

“Jadilah diri kalian sendiri, jadi pimpinan tidak lah abadi,.. ingat banyak pendahulu perusahaan yang tidak pernah minta dihormati....” “Kalian belum jadi pimpinan aja maunya dilayani. pimpinan harus melayani bukan dilayani, pimpinan harus tahan disakiti tidak menyakiti.”

Bergurulah pada tulusnya ikan salmon dan ikan sturgeon, sekali lagi jangan tiru mentalnya ayam bertelur”.

 Tak terasa obrolan kami terhenti oleh lantunan azan magrib, sebelum mengakhiri obrolan Pak Pace bertanya sambil sedikit berbisik “ apa pimpinan di tempat kalian magang ada fasilitas antar jemput” “atau ada diantara pimpinan yang mengakuisisi kunci mobil perusahaan terasa milik pribadi”. he he... he.....

Jadilah diri kalian....,sekali lagi jauhkan diri kalian dari mental ayam bertelur, kalau itu tetap kalian lakukan kelas kalian tak ubahnya bak ayam sayur yang tenggelam dalam panasnya kuah pujian.

 

 

Tags
86 Komentar
banner

2023-05-28 08:04:15

MUMUS

Pesan Pak Pace "ingat banyak pendahulu perusahaan yang tidak pernah minta dihormati"

banner

2024-11-29 03:25:28

Tetznz

プレドニン通販 安全 - ドキシサイクリンの飲み方と効果 アキュテイン は通販での購

banner

2024-12-01 10:00:48

Mysaaq

eriacta well - zenegra online brush forzest grant

banner

2024-12-06 21:39:38

Yzdvgh

buy indinavir medication - purchase diclofenac gel cheap order diclofenac gel

banner

2024-12-09 23:10:38

Yiivtc

valif online intent - how to buy sinemet buy sinemet for sale

banner

2024-12-12 21:38:49

Ejjqyb

provigil 100mg generic - order combivir online cheap epivir ca

banner

2024-12-18 01:01:17

Tuwohu

ivermectin us - buy carbamazepine generic tegretol tablet

banner

2024-12-18 20:14:35

Clrgjn

order promethazine 25mg online cheap - promethazine pill order lincocin 500 mg generic

banner

2024-12-30 18:48:31

Rzprcf

order prednisone 20mg sale - deltasone uk captopril 25 mg price

banner

2025-01-04 04:38:20

Jvakmk

buy deltasone 5mg pills - order nateglinide 120mg generic order captopril 25mg pills

banner

2025-01-13 11:57:36

Fccgjz

buy absorica without prescription - order linezolid 600mg sale order generic linezolid 600 mg

banner

2025-01-14 02:35:19

Jetjsy

oral amoxil - buy combivent 100 mcg generic buy combivent 100mcg sale

banner

2025-01-26 20:15:13

Ziictx

order azithromycin 500mg for sale - tindamax 300mg tablet bystolic over the counter

banner

2025-01-29 21:10:08

Pndpeh

buy prednisolone 10mg for sale - buy progesterone online prometrium 100mg uk

banner

2025-02-08 04:59:17

Qczkwi

buy lasix 40mg pill - order betnovate 20gm creams3 order betnovate 20 gm generic

banner

2025-02-12 22:08:05

Qplise

order acticlate sale - vibra-tabs online order glucotrol 10mg online cheap

banner

2025-02-19 12:57:46

canadian pharmaceuticals online

overseas pharmacy https://firstcanadianpharmacies.com/ pharmacy drug store online no rx

banner

2025-02-21 07:26:09

Pwywhd

brand augmentin 625mg - order cymbalta 40mg sale buy cheap generic duloxetine

banner

2025-02-21 16:20:38

viagra generique

generic viagra walmart https://allviagraed.com/ generic viagra

banner

2025-02-22 16:59:31

rx prices

prescription drugs without doctor https://firstcanadianpharmacies.com/ legitimate canadian pharmacies online

banner

2025-02-22 22:29:27

canadian pharmacies shipping to usa

compare medication prices https://canadianpharmacypoint.com/ drugs canada

banner

2025-02-22 23:30:03

sildenafil 100 mg tablet

over the counter viagra substitute walgreens https://viagramedix.com/ viagra without a doctor prescription

banner

2025-02-23 06:09:17

Usfvcr

cheap semaglutide - periactin tablet cyproheptadine 4mg for sale

banner

2025-02-24 02:00:35

online prescriptions canada without

canadian online pharmacies https://canadianpharmacygreen.com/ best online pharmacy no prescription

banner

2025-02-25 18:41:45

canadian pharmacy no presciption

no prescription pharmacies https://canadianpharmacypure.com/ certified canadian pharmacies

banner

2025-02-26 20:27:48

Skwyof

buy tizanidine for sale - purchase tizanidine pill microzide 25mg cost

banner

2025-03-02 17:06:17

best mexican online pharmacies

mexican border pharmacies https://canadianpharmacypure.com/ canada pharmacy online

banner

2025-03-02 21:38:26

Ergnso

cheap sildenafil for sale - order tadalafil 40mg for sale buy tadalafil 10mg generic

banner

2025-03-03 02:52:42

Cvsbaz

real cialis fast shipping - cialis 20mg over the counter usa viagra sales

banner

2025-03-04 05:38:21

no prescription needed canadian pharmacy

canadian pharmacy review https://canadianpharmacyleaf.com/ canadian internet pharmacy

banner

2025-03-06 18:04:34

viagra cialis levitra

online pharmacy cialis https://tadalafilmax.com/ generic cialis online

banner

2025-03-10 14:27:27

Sqvjty

order cenforce - cenforce canada order glucophage 500mg generic

banner

2025-03-10 18:30:39

sildenafil en ligne

cost of sildenafil https://sildenafilsaver.com/ sildenafil cost

banner

2025-03-20 01:29:10

Zhlrye

brand omeprazole 20mg - buy atenolol medication order atenolol

banner

2025-03-25 20:19:05

Ecsbft

methylprednisolone 8mg tablets - methylprednisolone 8 mg otc buy aristocort generic

banner

2025-03-27 04:45:50

Qdrybv

buy clarinex sale - dapoxetine uk brand priligy 30mg

banner

2025-03-29 22:06:19

Udgzbs

cheap misoprostol - brand diltiazem 180mg buy generic diltiazem

banner

2025-04-04 17:40:54

Sqnbpv

acyclovir 400mg tablet - order crestor 10mg sale purchase crestor pills

banner

2025-04-05 16:51:21

online canadian pharcharmy

canada pharmacy online canada pharmacies https://supercanadianpharmacy.com/ thecanadianpharmacy com

banner

2025-04-06 04:12:51

get canadian drugs

canadiandrugstore.com https://supercanadianpharmacy.com/ order prescription medicine online without prescription

banner

2025-04-06 18:02:26

Atbfyv

order motilium online cheap - cyclobenzaprine 15mg sale cyclobenzaprine 15mg oral

banner

2025-04-09 15:27:06

canadian pharmaceuticals for usa sales

buy prescription drugs canada https://supercanadianpharmacy.com/ drugs from canada without prescription

banner

2025-04-14 08:47:27

Fmjgsp

motilium where to buy - buy cheap domperidone flexeril 15mg drug

banner

2025-04-15 05:12:33

Vsznsz

buy propranolol - buy generic clopidogrel over the counter methotrexate 10mg tablet

banner

2025-04-18 23:19:44

Aegmcf

purchase medex generic - reglan 10mg cost cost cozaar

banner

2025-04-22 07:19:51

Pnjhcg

buy nexium no prescription - purchase nexium sale imitrex for sale online

banner

2025-04-22 17:04:53

Qrwxvq

buy levaquin sale - ranitidine uk ranitidine over the counter

banner

2025-04-28 20:51:29

Ieitxj

order mobic 15mg generic - order tamsulosin 0.2mg for sale order tamsulosin 0.4mg without prescription

banner

2025-05-07 22:05:24

side effects of sildenafil

sildenafil tab https://erectcare.com/ viagra doses 200 mg

banner

2025-05-15 20:18:00

Qyftwu

buy ondansetron generic - spironolactone price brand zocor

banner

2025-05-16 06:41:06

Inetly

valacyclovir online - buy proscar 1mg sale fluconazole order

banner

2025-05-31 03:29:05

k1x5y

order modafinil generic brand provigil 200mg order modafinil pills provigil 100mg pill purchase modafinil pill order provigil 200mg online provigil sale

banner

2025-06-04 20:10:12

BrianKen

Этот увлекательный информационный материал подарит вам массу новых знаний и ярких эмоций. Мы собрали для вас интересные факты и сведения, которые обогатят ваш опыт. Откройте для себя увлекательный мир информации и насладитесь процессом изучения! Разобраться лучше - https://nakroklinikatest.ru/

banner

2025-06-06 16:45:41

kskam

clomiphene order where can i buy generic clomid tablets can i get cheap clomid no prescription clomid medication effects buy clomid pill where to buy generic clomiphene price can i purchase clomid for sale

banner

2025-06-08 23:38:54

order cialis online pharmacy

With thanks. Loads of expertise!

banner

2025-06-09 09:28:16

afgan pills cialis index

Thanks on sharing. It’s outstrip quality.

banner

2025-06-11 03:41:27

does flagyl treat e coli

More posts like this would add up to the online space more useful.

banner

2025-06-12 18:18:40

bbhyz

purchase azithromycin online cheap - order tetracycline 500mg pill metronidazole order

banner

2025-06-13 02:01:21

0gubz

buy zithromax 500mg for sale - cheap ofloxacin 400mg buy flagyl 400mg pills

banner

2025-06-14 05:58:27

lpijc

where to buy rybelsus without a prescription - cheap semaglutide cheap cyproheptadine 4mg

banner

2025-06-14 13:38:51

rktws

semaglutide ca - order rybelsus online purchase periactin online cheap

banner

2025-06-16 05:57:04

6074z

domperidone brand - sumycin for sale buy flexeril 15mg online cheap

banner

2025-06-16 13:13:09

s01i0

purchase motilium without prescription - domperidone 10mg for sale purchase cyclobenzaprine generic

banner

2025-06-18 00:22:43

rcoev

buy inderal pills for sale - buy methotrexate 2.5mg pill order methotrexate 5mg online

banner

2025-06-18 11:33:10

a5uv1

buy generic inderal - order methotrexate 5mg generic methotrexate uk

banner

2025-06-20 20:12:49

s8e4v

amoxil pill - order amoxicillin pills purchase ipratropium generic

banner

2025-06-21 09:13:43

1vlze

amoxicillin us - how to get amoxil without a prescription buy combivent 100mcg online cheap

banner

2025-06-23 00:19:31

r9zop

zithromax 500mg for sale - nebivolol 20mg price order nebivolol generic

banner

2025-06-23 12:23:22

geihk

zithromax cost - order nebivolol pills buy nebivolol online

banner

2025-06-25 03:15:11

yjmi9

augmentin brand - https://atbioinfo.com/ buy ampicillin pills for sale

banner

2025-06-25 12:23:39

gz9c9

buy augmentin for sale - atbioinfo buy ampicillin generic

banner

2025-06-25 17:23:34

international pharmacy

canadian medications https://canadianpharmacyserve.com/ canada online pharmacies

banner

2025-06-26 19:58:29

2luzr

order esomeprazole 20mg capsules - https://anexamate.com/ buy nexium 20mg generic

banner

2025-06-27 05:18:07

eupzh

nexium online - nexium to us buy nexium 40mg for sale

banner

2025-06-27 16:22:15

canadian pharmacies without an rx

legal canadian pharmacy online https://procanadianpharmacy.com/ cheap meds no prescription

banner

2025-06-28 06:40:33

8brge

order medex online cheap - https://coumamide.com/ losartan 25mg tablet

banner

2025-06-28 15:17:26

whlg3

coumadin 5mg for sale - coumamide cozaar 50mg pills

banner

2025-06-30 04:00:52

3n0n7

order meloxicam - swelling buy meloxicam 15mg pill

banner

2025-06-30 12:32:03

jioxk

generic mobic 15mg - swelling mobic 15mg usa

banner

2025-07-01 17:56:21

top rated canadian online pharmacy

canadapharmacy.com https://canadianpharmacyserve.com/ canada drugs online

banner

2025-07-02 02:35:26

9hfhb

purchase deltasone pills - https://apreplson.com/ prednisone 5mg usa

banner

2025-07-02 10:31:33

6maom

deltasone cheap - https://apreplson.com/ deltasone 40mg tablet

banner

2025-07-03 05:55:27

exwkc

ed pills online - fastedtotake buy erection pills

banner

2025-07-03 13:47:38

2dlka

gnc ed pills - https://fastedtotake.com/ buy ed meds

banner

2025-07-04 17:22:27

xx8fe

cheap amoxil without prescription - order amoxicillin how to buy amoxil

banner

2025-07-05 01:13:43

b6z02

buy amoxicillin tablets - comba moxi generic amoxicillin

Tinggalkan Pesan

- Artikel Terpuler -

Cinta Tiada Bertepi
Erik Tauvani Somae
Rabu, 24-5-2023
thumb
Nyala Muhammadiyah Hingga Akhir Hayat
Erik Tauvani Somae
Ahad, 29-5-2022
thumb
Kerja Sama Militer Indonesia dan Malaysia
Iqbal Suliansyah
Selasa, 27-12-2022
thumb
Saat Mata Buya Berkaca-kaca
Erik Tauvani Somae
Ahad, 19-12-2021
thumb
Perundungan dan Pelecehan: Fenomena yang Mengancam Generasi
Hanifatun Jamil
Sabtu, 26-10-2024
thumb
Cinta, Patah Hati, dan Jalaluddin Rumi
Muhammad Iqbal Kholidin
Ahad, 15-5-2022
thumb
Percakapan Terakhir dengan Buya Syafii
Sidiq Wahyu Oktavianto
Sabtu, 28-5-2022
thumb
Buya Syafii, Kampung Halaman, dan Muhammadiyah
Erik Tauvani Somae
Senin, 16-5-2022
thumb
Purnawirawan dan Pilpres 2024
Iqbal Suliansyah
Sabtu, 14-10-2023
thumb
Pengalaman Seorang Anak Panah
Ahmad Syafii Maarif
Ahad, 21-11-2021
thumb
Kekerasan Seksual Menjadi Cambuk bagi Semua
Nizar Habibunnizar
Kamis, 6-1-2022
thumb
Jumaldi Alfi: Kopi dan Seni
Iqbal Suliansyah
Senin, 3-2-2025
thumb
Lihat Semua Artikel....
Anakpanah.id adalah portal keislaman yang diresmikan di Yogyakarta pada 8 Agustus 2020 di bawah naungan Yayasan Sang Anak Panah (YASAPA).

Copyright © AnakPanah.ID All rights reserved.
Develop by KlonTech